RINGKASAN

Eland (Taurotragus oryx)

Merupakan mamalia yang tergolong dalam kelompok antelop (hewan berkuku genap) dengan ukuran terbesar. Berat jantan 400 kg – 1 ton dengan tinggi 120 cm, betina 300 kg – 600 kg tinggi 60 cm. Mereka mempunyai kewaspadaan yang tinggi membuat mereka sulit untuk didekati dan diamati, karena tubuhnya yang berat konsekuensinya satwa ini tidak bisa berlari kencang dengan kecepatan 40 km/jam dan mampu melompat hingga ketinggian 3 meter dari posisi berdiri. Masa kebuntingan eland betina 8,5 – 9 bulan dan melahirkan 1 ekor anak. Makanannya rumput atau tumbuhan. Penyebaran Afrika. Status konservasi menurut IUCN adalah beresiko rendah (Least Concern ).